PEMETAAN STRATEGI INFRASTRUKTUR SISTEM PEMERINTAHAN BERBASIS ELEKTRONIK KABUPATEN PENUKAL ABAB LEMATANG ILIR
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk membuat suatu Pemetaan Strategi Layanan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik pada Kab. Penukal Abab Lematang Ilir data yang dikelolah oleh merupakan data program dan kegiatan yang dilakukan oleh beberapa Organisasi Perangkat Daerah pada Kab. Penukal Abab Lematang Ilir data tersebut di identifikasi menjadi data strategi pada domain arsitektur SPBE, arsitektur SPBE diantaranya domain Tata Kelola, Domain Manajemen, Domain Layanan, Domain Infrastruktur, Domain Aplikasi, Domain Keamanan, dan Domain Audit TIK ketuju Domain tersebut memiliki Program dan Kegiatan yang dapat menunjang tercipanya SPBE. Hasil dari penelitian ini merupakan Pemetaan yang di faktorkan pada metode Fishbone Diagram yang dimana program dan kegiatan yang ada pada setiap domain di terjemahkan kedalam diagram Fishbone dan dari sinilah dapat dilihat strategi yang digunakan untuk terciptanya domain arsitektur SPBE.
Article Details
Penulis yang mempublikasikan naskah pada jurnal ini setuju tentang hal-hal berikut ini: 1. Penulis memegang hak cipta untuk proses, prosedur, atau artikel yang dideskripsikan pada naskah dan memberikan hak kepada jurnal untuk pertama kali mempublikasikan naskah dibawah Creative Commons Attribution License yang memperbolehkan orang lain untuk menyebarkan hasil penelitian dengan pengakuan hak cipta penulis dan jurnal. 2. Penulis memegang hak untuk mempublikasikan kembali semua atau sebagian hasil penelitian pada naskah lain tetapi tidak memberikan hak kepada pihak ketiga lain untuk mencetak dan mempublikasikan ulang hasil penelitian yang sama. 3. Penulis diperbolehkan dan disarankan untuk menginformasikan naskah yang telah terbit secara online (seperti pada repository institusi atau website milik penulis) yang akan meningkatkan produktivitas rujukan dan sitasi dari naskah yang telah terbit.
JUSIM (Jurnal Sistem Informasi Musirawas) by jurnal.univbinainsan.ac.id/index.php/jusim is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
[2] ARIEF, A. & ABBAS, M. Y. 2021. Kajian Literatur (Systematic Literature Review): Kendala Penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). PROtek: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro, 8, 1-6.
[3] CRESWELL, J. W. 2009. Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches, Los Angeles, SAGE Publications.
[4] GUNAWAN, D. R. 2016. Penerapan sistem e-budgeting terhadap transparansi dan akuntabilitas keuangan publik (Studi pada Pemerintah Kota Surabaya). AKRUAL: Jurnal Akuntansi, 8, 72-102.
[5] HARRY YULIANTO, S., YAHYA, S. D. & SE, M. 2018. Manajemen transportasi publik perkotaan, LPPM STIE YPUP Makassar.
[6] HASMAWATY, UTAMI, Y. T. & ANTONI, D. 2022. Building green smart city capabilities in South Sumatra, Indonesia. Sustainability, 14, 7695.
[7] KARMAN, K., DESWANTO, R. & NINGSIH, S. A. 2021. Implementasi E-Government Pada Pemerintah Daerah. Jurnal Studi Ilmu Pemerintahan, 2, 43-50.
[8] LEWIS-BECK, M. S. 2003. The SAGE Encyclopedia of Social Science Research Methods, Thousand Oaks, Thousand Oaks : SAGE Publications.
[9] NANI, D. A. & ALI, S. 2020. Determinants of Effective E-Procurement System: Empirical Evidence from Indonesian Local Governments. Jurnal Dinamika Akuntansi Dan Bisnis, 7, 33-50.
[10] RIAZ, M. T., JAHAN, M. S., ARIF, K. S. & BUTT, W. H. Risk assessment on software development using fishbone analysis. 2019 International Conference on Data and Software Engineering (ICoDSE), 2019. IEEE, 1-6.